Rabu, 06 Oktober 2010

PROGRAM TAHUNAN

PROGRAM TAHUNAN

Satuan Pendidikan : MTs Negeri Batu
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas : VIII/B
Tahun Ajaran : 2009/2010
Semester Nomor KD Kompetensi Dasar Alokasi waktu (jp) Ket
I 1.1 Melakukan operasi aljabar 6 X 40
1.2 Menguraikan bentuk aljabar kedalam faktor-faktornya 4 X 40
2.1 Memahami relasi dan fungsi 3 X 40
2.2 Menentukan nilai fungsi 3 X 40
2.3 Membuat sketsa grafik fungsi aljabar sederhana pada sistem koordinat Cartesius 5 X 40
3.1 Menentukan gradien, persamaan garis lurus, dan grafik 8 X 40
4.1 Menyelesaikan sistem persamaan linear dua variabel 8 X 40
4.2 Membuat model matematika dari masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dua variabel 2 X 40
4.3 Menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dua variabel dan penafsiran nya 4 X 40
5.1 Menggunakan dalil Pythagoras dalam pemecahan masalah 8 X 40
5.2 Memecahkan masalah pada bangun datar yang berkaitan dengan dalil Pythagoras 6 X 40
Ujian Blok I 6 X 40
Ujian Blok II 6 X 40
WAC (Waktu Cadangan permateri pokok) 4 x 40
Persiapan raport 4 x 40
Jumlah jp 77 jp
II 6.1 Menentukan unsur dan bagian-bagian lingkaran. 2 X 40
6.2 Menghitung keliling dan luas lingkaran. 5 X 40
6.3 Menggunakan hubungan sudut pusat, panjang busur, dan luas juring dalam penyelesaian masalah. 5 X 40
7.1 Menghitung panjang garis singgung persekutuan dua lingkaran. 3 X 40
7.2 Melukis lingkaran dalam dan lingkaran luar segitiga. 2 X 40
8.1 Mengidentifi-kasi sifat-sifat kubus, balok serta bagian- bagiannya. 3 X 40
8.2 Membuat jaring-jaring kubus dan balok. 2 X 40
8.3 Menghitung luas permukaan dan volume kubus dan balok. 5 X 40
9.1 Mengidentifi-kasi sifat-sifat limas dan prisma serta bagian-bagiannya. 3 X 40
9.2 Membuat jaring-jaring limas dan prisma. 2 X 40
9.3 Menghitung luas permukaan dan volume limas dan prisma. 5 X 40
Ujian Blok I 6 X 40
Ujian Blok II 6 X 40
WAC (Waktu Cadangan permateri pokok) 2 x 40
Persiapan raport 4 x 40
Jumlah jp 58

Malang,.....Februari 2010
Guru Pamong, Guru Praktikan,



(Laili Rahmawati, S.Pd)
NIP: ( Mukhtar AR)
NPM: 2060720034
Mengetahui,
Kepala MTs Negeri Batu




( Sudirman, S.Pd. MM )
NIP: 196004041985031005

Tidak ada komentar:

Posting Komentar